Resep Nasi hainam ayam oleh Weta Novinie
Inilah resep Nasi hainam ayam. Resep Nasi hainam ayam yang dishare oleh Weta Novinie dapat disajikan .
Resep Nasi hainam ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 cangkir beras dicuci sampai bersih
- 1 ekor ayam kampung di potong2 sesuai selera
- 3 butir telur rebus
- 3 siung Bawang putih
- 2 ruas jari jahe
- Saus tiram
- Minyak wijen
- Daun bawang
- Bawang goreng
- Garam
- Kaldu jamur
Langkah
-
Haluskan bawang putih dan jahe. Tumis dgn minyak wijen sampai harum.
-
Masukkan ayam, diongseng hingga setengah matang
-
Masukkan air dengan takaran utk memasak beras, lalu masukkan beras.
-
Tambahkan garam, kaldu jamur, dan saus tiram sesuai selera
-
Setelah rasa pas dan air mendidih, pindahkan ke rice cooker dan masak
-
Setelah matang, tinggal ditata sesuai selera
Demikianlah Resep Nasi hainam ayam, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Nasi hainam ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi hainam ayam Oleh Weta Novinie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi hainam ayam Oleh Weta Novinie dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/11/resep-nasi-hainam-ayam-oleh-weta-novinie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.