Resep Kari tahu telur tempe oleh Anastasia Aileen
Dibawah ini adalah resep Kari tahu telur tempe. Resep Kari tahu telur tempe yang dibuat oleh Anastasia Aileen dapat disajikan 4 porsi.
Resep Kari tahu telur tempe
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 papan tempe potong2 sesuai selera lalu goreng sebentar
- 4 buah tahu bandung (saya pake merk yung fu) potong segitiga lalu goreng setengah matang
- 4 butir telur rebus
- 10 buah cabe rawit buang tangkainya biarkan utuh
- Haluskan :
- 8 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 6 butir kemiri
- 3 cm kunyit
- 3 lembar daun salam cuci bersih
- 2 batang sereh ambil putihnya geprek
- 2 cm lengkuas geprek
- 1/2 sdt ketumbar bubuk
- 250 ml santan (saya pake 1 kotak kara)
- secukupnya Garam, gula, kaldu royco
- secukupnya Air untuk merebus
Langkah
-
Tumis bumbu halus, daun salam, sereh, lengkuas ketumbar bubuk dan cabe rawit hingga harum.
-
Masukan tahu tempe dan telur lalu tambahkan air.
-
Masukan garam gula dan kaldu bubuk royco aduk hingga rata.
-
Tambahkan santan lalu masak hingga bumbu meresap.
Itulah tadi Resep Kari tahu telur tempe, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kari tahu telur tempe diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kari tahu telur tempe Karya Anastasia Aileen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kari tahu telur tempe Karya Anastasia Aileen dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/11/resep-kari-tahu-telur-tempe-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.