Resep Soto Komplit Daging Kerbau oleh Nurul Hidayati
Dibawah ini adalah resep memasak Soto Komplit Daging Kerbau. Resep Soto Komplit Daging Kerbau yang dibuat oleh Nurul Hidayati bisa jadi .
Resep Soto Komplit Daging Kerbau
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg daging kerbau
- Sohun halus 1 kemasan kecil
- 1 mangkok Tauge
- 1 mangkok Kentang crispy (klengkam)
- 2 batang Sledri
- 2 sendok makan Bawang goreng
- 1 plastik bumbu soto kering (di pasar ada paketan)
- 4 siung Bawang merah
- 3 siung Bawang Putih
- 1 sendok teh merica bulat
- 1 ujung sendok teh pala halus
- 2 butir kemiri
- 1 ibu jari kunyit
- 1 ibu jari jahe
- secukupnya Bumbu dapur salam, lengkuas, daun jeruk purut
Langkah
Rebus daging dalam panci presto sampai panci berbunyi, biarkan 10 menit
Haluskan semua bumbu dimulai dari bumbu soto, merica bulat pala. Setelah halus tambahkan bawang merah, bawang putih dan kemiri dan kunyit sampai halus
Tumis bumbu halus masukkan bumbu dapur dan jahe yg sdh dibakar terlebih dahulu
Masukkan bumbu pada daging yang sdh direbus didihkan lagi
Jika suka beri tomat dan daun bawang
Siapkan pelengkapnya yakni sohun dan tauge yang sdh dijarang dengan air mendidih dan ditiriskan, irisan seledri, klengkam dan bawang goreng
Sajikan panas dengan sambal bawang/kecap dan jeruk nipis
Itulah tadi Resep Soto Komplit Daging Kerbau, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto Komplit Daging Kerbau diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Komplit Daging Kerbau - Nurul Hidayati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Komplit Daging Kerbau - Nurul Hidayati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/07/resep-soto-komplit-daging-kerbau-nurul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.