Resep Puding Buah Segar Dari DW (Dapoer Wija)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Buah Segar Dari DW (Dapoer Wija)
  • Resep Puding Buah Segar oleh DW (Dapoer Wija)

    Berikut ini resep Puding Buah Segar. Resep Puding Buah Segar yang ditulis DW (Dapoer Wija) cukup untuk 6-10 orang.



    cara membuat Puding Buah Segar


    Resep Puding Buah Segar


    Porsi: 6-10 orang

    Bahan-bahan

    1. 1 potong Nanas (beli 3000 di abang rujak)
    2. 1 potong Pepaya
    3. 1 bks Agar swallow plan
    4. 1 bks Nutri Jell Strawberry
    5. 1 liter Air
    6. 250 gr Gula pasir (sesuai selera)
    7. 1 sdm Biji Selasih

    Langkah

    1. Siapkan Bahan2 nya.. Aku beli buah nya nanas dan pepaya jika ingin di tambahkan dengan buah lainnya sesuai selera ya.

    2. Rendam biji selasihnya di air dingin secukupnya.

    3. Potong-potong buahnya.

    4. Masak air masukkan agar plan dan nutri jell strawberry nya, masukkan gula aduk rata hingga mendidih. Matikan dan diam kan 2 menit masukkan bubuk acid nutri jell nya. Aduk rata.

    5. Siapkan wadah yang sudah di tata buahnya.

    6. Masukkan sebagian agarnya kemudian beri selasih, masukkan kembali agarnya.

    7. Tunggu sampe ilang panasnya kemudian masukkan kulkas.

    8. Aku simpen 3 jam an di kulkas dan siap di sajikan.




    Demikianlah Resep Puding Buah Segar, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding Buah Segar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Buah Segar Dari DW (Dapoer Wija) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Buah Segar Dari DW (Dapoer Wija) dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/10/resep-puding-buah-segar-dari-dw-dapoer.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.