Resep Kue Bugis By Mama Upay

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Bugis By Mama Upay
  • Resep Kue Bugis oleh Mama Upay

    Berikut ini adalah resep Kue Bugis. Resep Kue Bugis yang dibuat oleh Mama Upay cukup untuk 15-20pcs.



    gambar untuk resep Kue Bugis


    Resep Kue Bugis


    Porsi: 15-20pcs

    Bahan-bahan

    1. 200 g tepung ketan
    2. 2 sdm gula pasir
    3. 1 sdm minyak
    4. 1/4 sdt garam
    5. 125 ml santan (saya pakai ±150ml br adonan kalis)
    6. Bahan Isi
    7. 100 g kelapa parut
    8. 50 ml air (saya pakai 50ml santan)
    9. 1 sdm gula pasir
    10. 1/2 sdt garam
    11. 2 lembar daun pandan
    12. secukupnya pewarna pandan
    13. secukupnya daun pisang buat membungkus

    Langkah

    1. Buat bahan isi terlebih dahulu. Dimasak dengan api kecil gula merah yg diiris halus dengan air/santan sampai mendidih. Kemudian masukkan parutan kelapa, garam, gula dan daun pandan. Diaduk rata. Dimasak sampai air/santan mengering. Disisihkan.

    2. Dicampurkan tepung ketan, gula dan garam. Diaduk rata. Dimasukkan santan dan minyak perlahan2 sampai adonan bs digulung / kalis. Diberi pewarna sesuai selera. Saya buat 2warna, hijau dan merah. Tp kok difoto yg merah jd keliatan ungu yaaah ??????

    3. Diambil adonan sesuai selera. Dibulatkan lalu dipipihkan. Diisi dengan bahan isian. Kemudian dibulatkan kembali. Dapat ditaruh dicetakan agar atau dibungkus daun pisang. Jangan lupa tangan dikasih minyak sedikit biar tidak lengket. Cetakan/daun pisang jg diolesi minyak sedikit ya.

    4. Dikukus selama 25-30menit dengan api sedang.

    5. Diangkat dan tiriskan sampai dingin.

    6. Sajikan ??




    Itulah Resep Kue Bugis, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kue Bugis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Bugis By Mama Upay diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Bugis By Mama Upay dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/10/resep-kue-bugis-by-mama-upay.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.