Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana Dari Nia Kurniawati S

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana Dari Nia Kurniawati S
  • Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana oleh Nia Kurniawati S

    Berikut ini resep masakan Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana. Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana yang dishare oleh Nia Kurniawati S bisa jadi 1 porsi.



    resep makanan Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana


    Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/4 Daging Steak (Mudah Lunak)
    2. 2 Buah Kentang
    3. 1 Ons Cabe Rawit Merah
    4. 3 Siung Bawang Merah
    5. 1 Siung Bawang Putih
    6. 1 Liter Air (Untuk Merebus Daging)
    7. secukupnya Minyak
    8. secukupnya Garam
    9. secukupnya Kaldu Sapi Bubuk

    Langkah

    1. Rebus daging terlebih dahulu hingga lunak, setelah daging didinginkan, potong-potong tipis

    2. Goreng Daging dan Kentang yang sudah diiris tipis secara terpisah

    3. Haluskan bumbu-bumbu sementara kentang digoreng

    4. Setelah bumbu siap, tumis hingga harum dan bumbu matang. Campurkan dengan Kentang dan Daging yg sudah digoreng. Beri racikan garam dan penyedap. Selamat mencoba




    Itulah tadi Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana Dari Nia Kurniawati S diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Dendeng Balado Kentang Krispy Sederhana Dari Nia Kurniawati S dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/10/resep-dendeng-balado-kentang-krispy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.