Resep Bolu Kering Cup Mini Kiriman dari Aprilliani Helda Pratiwi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Kering Cup Mini Kiriman dari Aprilliani Helda Pratiwi
  • Resep Bolu Kering Cup Mini oleh Aprilliani Helda Pratiwi

    Berikut ini adalah resep Bolu Kering Cup Mini. Resep Bolu Kering Cup Mini yang ditulis Aprilliani Helda Pratiwi bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Bolu Kering Cup Mini


    Resep Bolu Kering Cup Mini


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 butir kuning telur
    2. 1 butir putih telur
    3. 70 gr tepung gula / gula pasir
    4. 70 gr tepung protein sedang
    5. 1/4 sdt garam
    6. 1/4 sdt vanila pasta
    7. 70 ml sunflower (sy menggunakan minyak goreng)
    8. Almond cincang untuk taburan

    Langkah

    1. Mixer telur dan tepung gula dengan kecepatan tinggi sampai kental dan putih.

    2. Masukkan tepung terigu, garam, dan vanilla pasta aduk sampai merata lalu masukkan minyak goreng aduk pakai spatula.

    3. Masukkan adonan ke dalam cup ukuran paling kecil, taburin Almond cincang.

    4. Oven dengan suhu 140°C sampai kering.

    5. Dinginkan dan simpan ke dalam toples.




    Demikianlah Resep Bolu Kering Cup Mini, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bolu Kering Cup Mini diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kering Cup Mini Kiriman dari Aprilliani Helda Pratiwi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Kering Cup Mini Kiriman dari Aprilliani Helda Pratiwi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/10/resep-bolu-kering-cup-mini-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.