Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga) oleh Lia
Berikut ini adalah resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga). Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga) yang ditulis Lia bisa menjadi 3 porsi.
Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga)
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 0.5 kg iga babi (atau sapi)
- 1 genggam kacang merah
- 3 siung bawang putih
- 8 siung bawang merah
- 1 batang bawang pre
- 3 batang daun bawang
- 3 butir cengkeh
- 1/3 butir pala
- secukupnya garam
- secukupnya micin
- 500 ml air mendidih
Langkah
-
Rendam kacang merah +/- 1 jam.
-
Masukkan iga ke dalam air mendidih rebus sampai kotoran dan lemak mengapung di atas air. Angkat lemak dan kotoran tsb.
-
Kecilkan api, masukkan kacang merah (yang sudah ditiriskan terlebih dahulu), cengkeh, dan pala.
-
Tumis bawang merah, bawang putih, daun bawang, dan bawang pre sampai harum. Tiriskan dari minyak lalu masukkan ke rebusan iga dan kacang merah.
-
Tambahkan garam dan micin sesuai selera.
-
Terus rebus iga dan kacang merah sampai empuk. (+/- 4 jam jika merebus di api kecil, +/- 6 jam jika merebus di slow cooker dgn setting high. Jika pakai kacang merah kering, waktu merebus lebih lama).
-
Jika kacang merah sudah empuk, ambil separuh lalu giling sampai halus. Masukkan kembali ke rebusan. (Tidak digiling juga gpp cuma berhubung suami g mau makan kacang merahnya jadi digiling aja biar g kelihatan ??).
-
Sup brenebon siap disajikan! ??
Demikianlah tadi Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga) - Lia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Brenebon (Kacang Merah dan Iga) - Lia dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/09/resep-sup-brenebon-kacang-merah-dan-iga.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.