Resep Spagetti tuna keju bayam Karya ajokeren raharjo

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Spagetti tuna keju bayam Karya ajokeren raharjo
  • Resep Spagetti tuna keju bayam oleh ajokeren raharjo

    Dibawah ini adalah cara memasak Spagetti tuna keju bayam. Resep Spagetti tuna keju bayam yang ditulis ajokeren raharjo dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Spagetti tuna keju bayam


    Resep Spagetti tuna keju bayam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 genggam spagetti rebus dg sedikit minyak dan sejumput garam
    2. 1 siung bwg putih geprek dan cincang
    3. 1 sdt saus tiram
    4. 4 sdm saus tomat
    5. 1/2 bawang bombai cincang
    6. 1 genggam bayam rebus trus dicincang
    7. 100 gr ikan tuna rebus trus suir suir atau bisa juga pake tuna kalengan
    8. secukupnya keju parut

    Langkah

    1. Tumis bwg putih dan bwg bombai dgn sedikit minyak....setelah bwg harum masukkan ikan tuna aduk rata tambahkan saus tomat dan saus tiram lalu tambahkan air sedikit saja lalu tambah kan keju dan bayam tunggu sampai mendidih dulu dan terakhir masukkan spagettinya aduk rata dan sajikan

    2. Jadi deh hidangan yang sehat.bergizi.lezat dan pasti disukai si kecil....anakku langsung lahap makannya...mmm..enak bunda katanya....




    Itulah tadi Resep Spagetti tuna keju bayam, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Spagetti tuna keju bayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Spagetti tuna keju bayam Karya ajokeren raharjo diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Spagetti tuna keju bayam Karya ajokeren raharjo dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/08/resep-spagetti-tuna-keju-bayam-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.