Resep Seblak Cilok versi Makcilok Kiriman dari Foetti Annisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Seblak Cilok versi Makcilok Kiriman dari Foetti Annisa
  • Resep Seblak Cilok versi Makcilok oleh Foetti Annisa

    Berikut ini cara memasak Seblak Cilok versi Makcilok. Resep Seblak Cilok versi Makcilok yang ditulis Foetti Annisa bisa menjadi 2 porsi.



    resep lengkap untuk Seblak Cilok versi Makcilok


    Resep Seblak Cilok versi Makcilok


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. Adonan :
    2. 3 sdm tepung terigu
    3. 9 sdm tepung tapioka
    4. 1 batang seledri diiris tipis
    5. 1/2 sachet kaldu ayam bubuk
    6. Bahan lain :
    7. secukupnya Air untuk merebus
    8. Secukupnya minyak
    9. Kaldu ayam sachet sesuai selera
    10. Yang dihaluskan :
    11. 15 butir merica
    12. 2 bh kemiri
    13. 3 siung bawang putih
    14. Bahan tambahan :
    15. sesuai selera Ceker ayam
    16. sesuai selera Tetelan (lemak sapi) / tulang sapi
    17. Sambal :
    18. 15 bh cabe rawit (sesuai selera)

    Langkah

    1. Rebus bahan tambahan hingga lembut. Lalu air nya bisa digunakan untuk adonan (tapi jangan dihabiskan krna akan digunakan untuk kuah seblaknya), aduk sampai kalis. Kalau tidak menggunakan bahan tambahan bisa langsung saja pake air panas ya ??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Kuah : tumis bumbu yg dihaluskan hingga wangi, lalu campurkan ke air kaldu (bahan tambahan) tadi. Lalu masukkan kaldu ayam sachet sesuai selera. Tes rasa kalau sudah enak bisa ditiriskan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Lalu diwajan terpisah panaskan lagi air hingga mendidih, setelah itu adonan yang sudah kalis tadi dibentuk bulat2 lalu dicelupkan ke air mendidih, tunggu hingga mengambang dulu baru tiriskan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Sambel : cabe nya direbus sampai layu lalu dihaluskan dan diberi air mendidih bekas rebusannya tadi supaya lebih pedas.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Setelah selesai semuanya, siapkan mangkok dan tata cilok diatas mangkok lalu siram dengan kuah yang sudah diberi bumbu tadi. Setelah itu tambahkan sambal sesuai selera.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Seblak Cilok versi Makcilok, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Seblak Cilok versi Makcilok diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Cilok versi Makcilok Kiriman dari Foetti Annisa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Seblak Cilok versi Makcilok Kiriman dari Foetti Annisa dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/08/resep-seblak-cilok-versi-makcilok.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.