Resep Choco Lava Cake oleh Heni Ayu Febrianti
Inilah cara memasak Choco Lava Cake. Resep Choco Lava Cake yang ditulis Heni Ayu Febrianti cukup untuk .
Resep Choco Lava Cake
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 butir telur
- 1 sdm gula
- 2 sdm tepung terigu
- 1 sdm coklat bubuk
- 1 sachet susu kental manis coklat
- 60 gr dcc
- 2 sdm butter
- secukupnya Vanilla extract
Cara Membuat
-
Kocok telur dan gula menggunakan whisk sampai berbusa
-
Tambahkan terigu dan coklat bubuk sambil di ayak, aduk sampai rata
-
Masukkan susu kental manis, aduk rata
-
Lelehkan butter dan DCC. Masukkan ke dalam adonan. Aduk sampai tercampur rata
-
Siapkan cup alumunium foil tp ini aku pake cetakan plastik bulet2 kecil yg dioles minyak.
-
Kukus di panci kukusan yg sebelumya sudah dipanaskan sampai benar2 panas. Bungkus tutup kukusan dengan lap biar uap air gak netes. Kukus selama 4-6 menit dengan api sedang cenderung kecil.
-
Keluarkan dr cetakan dan sajikan..
Demikianlah tadi Resep Choco Lava Cake, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Choco Lava Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco Lava Cake Kiriman dari Heni Ayu Febrianti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco Lava Cake Kiriman dari Heni Ayu Febrianti dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/08/resep-choco-lava-cake-kiriman-dari-heni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.