Resep 10. Klepon ubi kuning Kiriman dari dapur kingkin

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep 10. Klepon ubi kuning Kiriman dari dapur kingkin
  • Resep 10. Klepon ubi kuning oleh dapur kingkin

    Inilah resep memasak 10. Klepon ubi kuning. Resep 10. Klepon ubi kuning yang dishare oleh dapur kingkin dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat 10. Klepon ubi kuning


    Resep 10. Klepon ubi kuning


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr ubi kukus ( 250 gr ubi kupas kulitnya, cuci, potong potong, kukus
    2. 25 gr tepung sagu
    3. 65-75 gr tepung ketan (sesuai kadar air di ubinya)
    4. sejumput garam
    5. 2 buah gula merah (iris halus/sisir)
    6. kelapa muda parut 1/4 buah kukus, beri sedikit garam

    Langkah

    1. Siapkan bahan bahan ubi kukus, sagu,t ketan, gula merah, kelapa muda parut kukus

    2. Langkah langkah 1. ubi kukus, tepung sagu campur dan lumatkan hingga halus 2. beri garam 3. tambahkan tepung ketan aduk hingga tercampur 4. diamkan sebentar 5. ambil sedikit adonan isi dengan gula merah, bulatkan 6, lakukan hingga habis 7. siapkan panci atau rice cooker, beri air, biarkan mendidih, masukkan bulatan, biarkan hingga mengapung angkat 8.sisihkan, siapkan kelapa parut kukus beri sejumput garam, gulingkan seperti gambar, sajikan




    Itulah tadi Resep 10. Klepon ubi kuning, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep 10. Klepon ubi kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep 10. Klepon ubi kuning Kiriman dari dapur kingkin diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep 10. Klepon ubi kuning Kiriman dari dapur kingkin dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/08/resep-10-klepon-ubi-kuning-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.