Resep Tumis sayur Kiriman dari Winaliciousxo

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis sayur Kiriman dari Winaliciousxo
  • Resep Tumis sayur oleh Winaliciousxo

    Berikut ini adalah resep masakan Tumis sayur. Resep Tumis sayur yang dishare oleh Winaliciousxo bisa jadi 3-5 porsi.



    resep makanan Tumis sayur


    Resep Tumis sayur


    Porsi: 3-5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tauge
    2. 200 gr buncis
    3. 200 gr wortel
    4. 100 gr daun kucai
    5. 1 btg daun sledri
    6. 10 siung bawang merah
    7. 4 siung bawang putih
    8. 1/4 udang kupas
    9. 1 1/2 sdt garam
    10. 1 sdt merica
    11. 10 sdm minyak goreng

    Langkah

    1. Cuci semua sayuran iris miring buncis potong wortel bentuk korek api toge dibersihkan dari kulit hijau

    2. Kupas bawang merah dan putih iris iris tipis

    3. Cuci daun kucai dan sledri kemudian iris iris

    4. Tumis bawang merah putih masukan garam dan merica aduk

    5. Masukan daun kucai sledri dan udang aduk sampai harum dan udang matang

    6. Masukan buncis dan wortel aduk tumis hingga stengah matang

    7. Masukan tauge aduk tumis hingga tauge matang

    8. Test rasa jika kurang garam dan merica silahkan tambah sesuai selera

    9. Setelah matang angkat sajikan

    10. Tumisan ini bisa menjadi isi dari pembuatan lumpia hanya tinggal beli kulitnya dan masukan isian ini gulung lipat dan digoreng sebentar

    11. Selamat mencoba




    Demikianlah tadi Resep Tumis sayur, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tumis sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis sayur Kiriman dari Winaliciousxo diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis sayur Kiriman dari Winaliciousxo dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/07/resep-tumis-sayur-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.