Resep Thin crust pizza mini teflon oleh Pinky Andrea
Inilah resep masakan Thin crust pizza mini teflon. Resep Thin crust pizza mini teflon yang ditulis Pinky Andrea cukup untuk 5 porsi.
Resep Thin crust pizza mini teflon
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 225 gram tepung terigu (saya pakai ? biru)
- 140 ml air
- 1 sdt Fermipan
- 1 sdm Minyak zaitun/minyak goreng
- 1 sdt garam
- TOPPING (bebas)
- Keju mozzarella seperlunya (disarankan)
- secukupnya Paprika
- Sosis/smoked beef (bebas)
- secukupnya Saus tomat
- secukupnya Bawang Bombay
- secukupnya oregano bubuk (kalau ada)
Langkah
-
Masukan bahan2 adonan pizza, aduk2 sampai kira2 kalis, istirahatkan 10-20menit,tutup dengan serbet.q
-
Sambil menunggu kita siapkan topping, kalau bunda2 ingin lebih mudah bisa pakai saus Bolognese siap saji merk delmonte tinggal tambah paprika Dan sosis sesuai selera.
-
Setelah adonan diistirahatkan buang angin dalam adonan dengan cara ditinju pelan2.
-
Bagi adonan sesuai kebutuhan, sebelum menggiling adonan taburi tatakan dengan terigu,giling adonan sampai tipis sesuai harapan, taruh adonan di atas teflon mini tusuk2 dengan garpu, isi dengan bahan2 topping sesuai selera
-
Masak di atas api kecil,tutup Teflon supaya panas merata, angkat setelah kurleb 5menit atau kira2 sudah matang. Siap dihidangkan. Untuk ukuran Teflon mini adonan cukup untuk 5 smpai 6 porsi.
Demikianlah tadi Resep Thin crust pizza mini teflon, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Thin crust pizza mini teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Thin crust pizza mini teflon - Pinky Andrea diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Thin crust pizza mini teflon - Pinky Andrea dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/07/resep-thin-crust-pizza-mini-teflon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.