Resep Biji ketapang kelapa Dari Ze Ze

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Biji ketapang kelapa Dari Ze Ze
  • Resep Biji ketapang kelapa oleh Ze Ze

    Dibawah ini adalah resep masakan Biji ketapang kelapa. Resep Biji ketapang kelapa yang dibuat oleh Ze Ze bisa jadi .



    resep makanan Biji ketapang kelapa


    Resep Biji ketapang kelapa


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 800 gram terigu
    2. 3 telor (yg 1 putih telornya jangan diambil)
    3. 1 sdm maizena
    4. 300 gram mentega
    5. 1/2 sdt vanili
    6. 230 gram gula pasir
    7. 1/2 butir kelapa parut (yg jangan terlalu tua)
    8. 1/2 sdt garam
    9. Minyak untuk menggoreng

    Langkah

    1. Kelapa parut disangrai lalu biarkan sampe suhu udara

    2. Siapkan tempat lalu masukan telor, vanili, garam, mentega, gula kocok sampai gula larut. Jangan terlalu lama. Diblender juga bisa, bentar aja.

    3. Lalu masukan kelapa yg udah disangrai, maizena, terigu (terigu sy tidak masukan semua,sy sisain sedikit) aduk rata sampe kalis/tidak lengket ditangan.

    4. Bentuk memanjang lalu dipotong/digunting menyerong. Siapkan minyak sampai panas masukan biji ketapang sedikit demi sedikit, api kecil aja. Kalo sudah berwarna kuning keemasan diangkat ya.

    5. Sajikan




    Itulah Resep Biji ketapang kelapa, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Biji ketapang kelapa diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Biji ketapang kelapa Dari Ze Ze diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Biji ketapang kelapa Dari Ze Ze dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/07/resep-biji-ketapang-kelapa-dari-ze-ze.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.