Resep Gudeg oleh Elly
Dibawah ini adalah cara membuat Gudeg. Resep Gudeg yang ditulis Elly bisa jadi .
Resep Gudeg
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg nangka muda
- bumbu halus
- 10 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- sejempol langkuas muda(warna nya pink dan basah)
- 6 butir kemiri
- 1 sdt ketumbar bubuk
- bumbu cemplung
- sejempol langkuas geprek
- 2 batang sereh geprek
- 10 lembar daun salam
- 5 lembar daun jeruk
- 250 gram gula merah
- perasan santan 1 kelapa dengan air sampai menutupi nangka
- secukupnya garam dan penyedap
Langkah
-
Siangi semua bahan dan haluskan bumbu.
-
Lalu susun di dalam panci. paling bawah bahan cemplung lalu bahan halus dan di atasnya nangka lalu peras santan dan tuang hingga menutupi nangka.
-
Godog dgn api sedang di 1jampertama jgn dibuka lalu buka dan aduk. 30mnt kemudian aduk lg. jgn smpe terlalu kering.
-
Sy godok kurang lebih 4jam saya sisakan sedikit airnya tdk terlalu kering agar besok msh bisa di hangatkan.
-
Kalau mau hasil nya hitam gunakan air kelapa ya.
Demikianlah Resep Gudeg, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gudeg diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gudeg Kiriman dari Elly diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gudeg Kiriman dari Elly dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/06/resep-gudeg-kiriman-dari-elly.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.