Resep Puding Jagung Lapis Oleh Sat Rahayuwati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Jagung Lapis Oleh Sat Rahayuwati
  • Resep Puding Jagung Lapis oleh Sat Rahayuwati

    Berikut ini adalah resep cara membuat Puding Jagung Lapis. Resep Puding Jagung Lapis yang dishare oleh Sat Rahayuwati bisa disajikan 6 porsi.



    resep Puding Jagung Lapis


    Resep Puding Jagung Lapis


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 Bahan untuk lapisan
    2. 250 g jagung pipil kemasan
    3. 1 bungkus agar-agar swalow tanpa warna
    4. 120 g gula pasir
    5. 700 ml susu cair
    6. 2 Bahan untuk lapisan
    7. 1 bungkus nutrijel strawberry
    8. 3/4 kaleng Susu Kental Manis (SKM)
    9. 700 ml air

    Langkah

    1. Lapisan 1. Blender 250 g jagung, 120 g gula pasir, 350 g susu cair hingga lembut lalu saring. Ampas ditambah dengan 350 g susu cair, blender lagi kemudian saring. Buang ampas kulit ari jagung. Tambahkan agar-agar dalam air jagung, masak hingga mendidih. Matikan api. Basahi loyang dengan air, buang sisanya lalu tuang agar-agar panas, tunggu hingga kaku.

    2. Setelah lapisan 1 dingin, masak lapisan 2. Campur 700 ml air, 200 g gula pasir, 3/4 kaleng SKM, nutrijel kemudian masak hingga mendidih.

    3. Tusuk-tusuk lapisan 1 kemudian masukkan adonan nutrijel panas. Dinginkan. Puding siap dinikmati. Puding bisa juga dimakan dingin.

    4. Puding siap dinikmati

    5. Puding di sajikan dingin lebih nikmat




    Itulah tadi Resep Puding Jagung Lapis, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding Jagung Lapis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Jagung Lapis Oleh Sat Rahayuwati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Jagung Lapis Oleh Sat Rahayuwati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/05/resep-puding-jagung-lapis-oleh-sat.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.