Resep Pisang goreng panir oleh BB
Berikut ini adalah resep Pisang goreng panir. Resep Pisang goreng panir yang dishare oleh BB bisa jadi 12 potong.
Resep Pisang goreng panir
Porsi: 12 potong
Bahan-bahan
- 2 buah pisang matang (sesuai selera)
- Minyak goreng
- Tepung panir
- Bahan pelapis:
- 3 sdm tepung terigu
- 3 sdm tepung beras
- 1 sdm gula pasir
- 1/2 sdt vanili bubuk
- 1/2 sdt garam halus
- Air matang
Langkah
-
Kupas dan potong-potong pisang sesuai selera.
-
Siapkan semua bahan pelapis di dalam mangkuk. Campur dan aduk rata (jangan terlalu encer ??). Cicipi dan koreksi rasa.
-
Celupkan potongan pisang ke dalam tepung pelapis, kemudian gulingkan ke dalam tepung panir hingga menutupi keseluruhan permukaan pisang.
-
Panaskan minyak dan goreng pisang hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
-
Pisang goreng panir siap untuk dihidangkan. Wanginya sungguh menggoda ??.
-
Kriuk dan gurih banget ??????.. Sebagai pilihan bisa juga disantap dengan selai strawberry, susu kental manis dan taburan keju. Apapun topping pilihan anda, rasa pisang ini juara banget deh. Mantab ??????.
-
Note: Resep ini saya buat menurut selera pribadi dan juga berdasarkan ketersediaan bahan baku yang ada. Untuk mendapatkan hasil masakan yang maximal, silakan disesuaikan dengan selera massing-masing.
-
Hasil masakan bervariasi pada masing-masing individu.
Itulah Resep Pisang goreng panir, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pisang goreng panir diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang goreng panir Kiriman dari BB diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang goreng panir Kiriman dari BB dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/05/resep-pisang-goreng-panir-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.