Resep Ayam Goreng Sambal Terasi oleh Reski Ramadhani
Berikut ini adalah cara memasak Ayam Goreng Sambal Terasi. Resep Ayam Goreng Sambal Terasi yang dishare oleh Reski Ramadhani bisa jadi 4 porsi.
Resep Ayam Goreng Sambal Terasi
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 500 gr ayam, potong dan cuci bersih
- 1 bh jeruk nipis, ambil airnya
- 5 bh cabe merah keriting, haluskan
- 4 bh cabe rawit merah, haluskan
- 5 bh bwg merah, haluskan
- 3 bh bwg putih, haluskan
- 2 bh kemiri, haluskan
- 1 bh kecil tomat, haluskan
- 1 sdt terasi, haluskan
- 2 bh daun jeruk
- 300 ml air u/ memblansir
- 2 sdm ELOO u/ menumis
- Garam
- Gula
- Penyedap
Langkah
-
Potong-potong ayam sesuai selera, cuci bersih dan lumuri dgn air jeruk nipis + 2 sdm garam. Remas-remas ayam dan cuci bersih beberapa kali sampai kesat. Blansir dgn 300 ml air + 2 sdm garam sampai mendidih dan agak empuk. Buang air rebusan dan goreng ayam sampai kekuningan. Sisihkan.
-
Tumis bumbu halus dgn ELOO sampai tomat matang dan tdk berbau langu, kmdn tmbahkan daun jeruk, gula, garam dan penyedap. Masukan ayam goreng. Koreksi rasa bila msh krng pas bisa ditambah gula, garam dan penyedap. Angkat. Sajikan !
Demikianlah tadi Resep Ayam Goreng Sambal Terasi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam Goreng Sambal Terasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Goreng Sambal Terasi Karya Reski Ramadhani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Goreng Sambal Terasi Karya Reski Ramadhani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/05/resep-ayam-goreng-sambal-terasi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.