Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal oleh Tika Gartikayati
Dibawah ini adalah resep memasak Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal. Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal yang dibuat oleh Tika Gartikayati bisa disajikan 4 porsi.
Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 3 ekor ikan cuek tongkol siap beli
- secukupnya minyak untuk mengoreng
- Bumbu di kukus
- 3 buah cabe merah besar
- 7 buah cabe keriting
- 3 buah bawang putih
- 5 buah Bawang Merah
- Lain-lain
- secukupnya Garam
- secukupnya kaldu instant
Langkah
-
Potong menjadi 3 bagian tiap ekor ikan cuek tongkol besar. Sisihkan
-
Goreng ikan cuek tongkol dalam minyak yang banyak. Tutup wajan agar terhindar dari letupan minyak pada saat menggoreng. Goreng dalam api yang kecil hingga matang. Sisihkan
-
Gerus semua bumbu yang telah di kukus dengan garam dan kaldu instant. Kemudian tumis hingga harum dan sisihkan
-
Masukan ikan cuek tongkol yang telah di goreng garing kedalam bumbu yang telah di tumis. Aduk hingga tercampur rata. Angkat dan siap disajikan di piringn
Demikianlah Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal Oleh Tika Gartikayati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Cuek Tongkol Goreng Bumbu Sambal Oleh Tika Gartikayati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/03/resep-ikan-cuek-tongkol-goreng-bumbu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.