Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya) oleh 2000iga
Inilah cara memasak Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya). Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya) yang dishare oleh 2000iga dapat disajikan .
Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya)
Porsi:
Bahan-bahan
- 7 buah pisang, lumatkan dengan garpu atau uleg
- 4 sdm tepung terigu
- 3 sdm gula pasir
- 1 sdm tepung beras
- 1 sachet SKM
- 1 butir telur
- Bahan pencelup:
- 1 sdm tepung beras
- 1/2 sachet SKM
- tepung panir
- air
- Topping:
- SKM coklat
- Keju parut
Langkah
-
Campur semua adonan pisang sampai rata.
-
Olesi loyang dengan sedikit minyak.
-
Tuang adonan ke loyang, kukus selama kurang lebih 30menit. Tes tusuk untuk mengecek kematangan.
-
Setelah matang angkat, tunggu hingga dingin baru lepas dari loyang.
-
Iris-iris persegi panjang, celup ke adonan pencelup, gulingkan di tepung panir kemudian goreng.
-
Setelah matang beri topping skm coklat dan keju parut.
-
Siap disajikan.
Itulah Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya), Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya) By 2000iga diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bannana Nugget Keju (#pr_adakejunya) By 2000iga dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/03/resep-bannana-nugget-keju-pradakejunya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.