Resep Sup Ikan Dori - Bondan Vitorini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup Ikan Dori - Bondan Vitorini
  • Resep Sup Ikan Dori oleh Bondan Vitorini

    Inilah resep cara membuat Sup Ikan Dori. Resep Sup Ikan Dori yang ditulis Bondan Vitorini bisa jadi 1 porsi.



    resep Sup Ikan Dori


    Resep Sup Ikan Dori


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 slice ikan dori fillet
    2. 1 sdm air jeruk lemon
    3. 1 siung bawang putih ukuran besar
    4. 1 cm jahe
    5. 1 ikat caisim
    6. 1 sdm saus tiram
    7. 1 sdt kecap manis
    8. 1 sdm minyak ikan
    9. sesuai selera Gula dan garam

    Langkah

    1. Lumuri ikan dori dengan air lemon biarkan 5 menit, kemudian cuci bersih dan potong-potong 2 cm

    2. Potong dan cuci bersih caisim

    3. Cuci dan iris tipis2 bawang dan jahe

    4. Didihkan air kemudian masukkan bawang dan jahe dulu, tunggu beberapa saat masukkan saus tiram, kecap manis, kecap ikan, gula, dan garam

    5. Jika rasa sudah pas, masukkan caisim dan dorinya. Masak tidak perlu terlalu lama karena ikan dori cepat matang dan empuk.

    6. Sajikan di mangkuk selagi panas.




    Itulah Resep Sup Ikan Dori, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup Ikan Dori diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Ikan Dori - Bondan Vitorini diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Sup Ikan Dori - Bondan Vitorini dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/02/resep-sup-ikan-dori-bondan-vitorini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.