Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI oleh fetriarestra binti
Berikut ini adalah resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI. Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI yang ditulis fetriarestra binti bisa jadi .
Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 ekor lais ukuran sedang
- 1 ikat kecil Bayam merah
- 1 buah Wortel uk.sedang
- Labu kuning 3 potong sebesar 2 jari
- 6 buah Kecipir
- 2 buah Bawang putih
- secukupnya Garam
- Nasi putih agak lunak
Langkah
-
Goreng ikan lais smp matang, tiriskan
-
Bawang putih ckup d geprek, Masak sayur bening sprt biasax smp labu dan wortel lunak
-
Blender ikan lais (pilih dagingx saja), sayur bening (ga pke kecipir), nasi, smp teksturx pas utk bayi
-
Tuang d mangkok makan, siap d santap
Itulah Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI By fetriarestra binti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bubur bayi 8+ bening bayam merah,wortel,labu kuning + ikan lais MPASI By fetriarestra binti dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/02/resep-bubur-bayi-8-bening-bayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.