Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda oleh Fanty Wardhany
Dibawah ini adalah cara memasak Botok Udang Sungai Kelapa Muda. Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda yang dishare oleh Fanty Wardhany dapat disajikan .
Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram udang sungai
- 1/2 buah kelapa parut panjang
- Daun pisang utk membungkus
- Bumbu halus :
- 10 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 buah cabe merah besar
- 3 buah cabe keriting
- 9 buah cabe rawit (sesuai selera)
- 1 ruas jari lengkuas
- 1 ruas jari kunyit
- 1 ruas jari kunci
- 1 sdm ketumbar bubuk
- 3 sdm gula merah
- secukupnya Garam
Langkah
-
Cuci bersih udang, beri perasan jeruk nipis, rendam kurleb 10menit. Sisihkan.
-
Haluskan bumbu halus. Sisihkan
-
Campur udang dg bumbu yg telah dihaluskan, tambahkan kelapa parut. Aduk rata hingga tercampur merata. Koreksi rasa. Sisihkan.
-
Siapkan daun pisang, jemur dulu agar mudah dibentuk (saya : bolak balik diatas kompor??). Bungkus adonan udang sesuai selera (saya : kurleb 1 bungkusnya 2-3sdm adonan). Bungkus sampai adonan habis.
-
Kukus bungkusan botok kurleb 20-25 menit. Angkat. Siap disajikan.
Itulah Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda - Fanty Wardhany diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Botok Udang Sungai Kelapa Muda - Fanty Wardhany dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2019/01/resep-botok-udang-sungai-kelapa-muda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.