Resep Sambal kering bihun jengkol oleh Dessy Pratiwi
Inilah resep Sambal kering bihun jengkol. Resep Sambal kering bihun jengkol yang ditulis Dessy Pratiwi dapat disajikan 1 porsi.
Resep Sambal kering bihun jengkol
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 100 gram Bihun Jagung Superior
- 5 buah Jengkol
- 100 gram Cabai (Cabe) Merah
- 2 butir Bawang Merah
- 2 siung Bawang Putih
- secukupnya Garam
- 50 gram Ikan Teri
Langkah
-
Rendam bihun dengan air panas.
-
goreng bihun yang telah direndam. Klo mau bihun langsung digoreng tanpa direndam dulu jg bisa, tp jdnya ambyar gitu (bhs indonesianya apa ya?)
-
Remas kasar bihun yang telah digoreng. sisihkan
-
Kupas jengkol, belah dua, buang kulit dalamnya. Potong2 memanjang. sisihkan
-
Belah teri, cuci bersih. sisihkan
-
Goreng jengkol sampai matang. sisihkan.
-
Goreng teri, sisihkan.
-
Haluskan cabe, bwg merah dan bwg putih.
-
Tumis bumbu halus. tambahkan garam dan gula.
-
Masukkan bihun, jengkol dan teri
Demikianlah tadi Resep Sambal kering bihun jengkol, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal kering bihun jengkol diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal kering bihun jengkol Karya Dessy Pratiwi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal kering bihun jengkol Karya Dessy Pratiwi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/12/resep-sambal-kering-bihun-jengkol-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.