Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda) oleh Andini
Dibawah ini adalah resep memasak Gulai Ayam Cebodak (nangka muda). Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda) yang ditulis Andini dapat disajikan .
Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram ayam
- 250 gram nangka muda
- bumbu halus
- 5 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 5-7 buah cabe merah keriting
- 5-7 buah cabe rawit pedas (sesuaikan dgn selera pedas)
- 2 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 3 cm lengkuas
- 1 lembar d.salam
- 1 buah sereh
- 2 bungkus santan instan (sy pake kara)
- secukupnya garam
- penyedap (opsional)
Langkah
-
Haluskan bumbu (sy pake blender :D biar gak cape ngulek + halus bgt) hehehe
-
Tumis bumbu sampai harum, masukan ayam hingga keluar kaldunya
-
Tambahkan santan, aduk terus agar santan tdk pecah. Hingga mendidih bagus
-
Masukan nangka muda. Masak hingga ayam empuk dan nangka matang sempurna
-
Cek rasa sampai oke. Siap di sajikan deh :D... kalo sy sukanya sampai kuah kental.. selamat menikmati
Itulah Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda) By Andini diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gulai Ayam Cebodak (nangka muda) By Andini dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/11/resep-gulai-ayam-cebodak-nangka-muda-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.