Resep Dorayaki isi coklat kacang oleh Fera Nisa
Inilah cara membuat Dorayaki isi coklat kacang. Resep Dorayaki isi coklat kacang yang dibuat oleh Fera Nisa bisa jadi .
Resep Dorayaki isi coklat kacang
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung terigu
- 100 gr gula pasir
- 1 sdm madu
- 1/4 sdt Baking powder
- 250 ml. susu uht putih (sesuaikan kekentalan)
- 1/4 sdt garam
- 50 gr. margarin lelehkan
- isian
- selai coklat
- selai kacang
Langkah
-
Campur semua bahan aduk dengan balon wisk atur kekentalan saat menuang susu agar adonan tidak terlalu encer dan tidak terlalu kental.
-
Panaskan teflon dengan api kecil tuang adonan dengan sendok sayur tunggu hingga adonan berlubang lalu balik setelah matang angkat buat sampai adonan habis setelah agak dingin isi dengan selai coklat 1 sisi dan 1 lagi isi dengan selai kacang tutup keduanya agak digenjet dorayaki siap di santap ????
Itulah tadi Resep Dorayaki isi coklat kacang, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Dorayaki isi coklat kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dorayaki isi coklat kacang Dari Fera Nisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dorayaki isi coklat kacang Dari Fera Nisa dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/11/resep-dorayaki-isi-coklat-kacang-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.