Resep Sambal Goreng Ati oleh Fitri Pitie
Berikut ini adalah resep cara membuat Sambal Goreng Ati. Resep Sambal Goreng Ati yang ditulis Fitri Pitie bisa jadi .
Resep Sambal Goreng Ati
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram Ati Sapi, direbus kemudian potong dadu
- 500 gram Kentang, potong dadu kemudian digoreng
- 200 ml Santan kental
- 1 buah Petai, di iris tengah bagi 2
- 5 lembar Daun salam
- 1 ruas ibu jari Lengkuas
- Bumbu yang dihaluskan:
- 500 gram Cabe merah keriting
- 7-8 buah Cabe rawit merah (pedas sesuai selera)
- 15 siung Bawang merah
- 7 siung Bawang putih
- 1 sdt Garam
- 1 sdt Gula
Langkah
Tumis bumbu-bumbu yang sudah dihaluskan.
Jika sudah harum, masukkan santan, daun salam, lengkuas, kentang, petai dan ati.
Masak hingga air santan asat.
Jika sudah kering, matikan api dan siap disajikan.
Itulah tadi Resep Sambal Goreng Ati, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal Goreng Ati diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal Goreng Ati Kiriman dari Fitri Pitie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal Goreng Ati Kiriman dari Fitri Pitie dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/10/resep-sambal-goreng-ati-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.