Resep Lo Hoa oleh Andrea Olivia
Berikut ini adalah cara membuat Lo Hoa. Resep Lo Hoa yang ditulis Andrea Olivia bisa disajikan .
Resep Lo Hoa
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gram daging cincang
- 1/2 potong wortel
- 25 gram jamur kuping
- 25 gram soun
- 1 sendok makan tepung maizena
- secukupnya Garam
- 1/2 sdt Merica
Langkah
-
Cuci bersih jamur kuping, iris tipis. Rendam soun dalam air hangat sampai lunak, potong-potong. Parut wortel.
-
Masukan potongan soun, jamur kuping dan parutan wortel ke dalam daging cincang. Tambahkan maizena, aduk sampai semuanya tercampur. Beri garam dan merica. Bentuk bulat.
-
Didihkan air, tambahkan garam dan merica. Masukan adonan ke dalam air yang sudah mendidih, tunggu sampai adonan bakso mengapung.
-
Kalau dirasa terlalu polos, bisa ditambahkan soun, irisan jamur, wortel dan kentang (seperti sop)
Itulah tadi Resep Lo Hoa, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Lo Hoa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lo Hoa By Andrea Olivia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lo Hoa By Andrea Olivia dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/10/resep-lo-hoa-by-andrea-olivia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.