Resep Semprit susu bentuk ulat daun oleh Zeti Dapur Ma2sero
Berikut ini adalah resep masakan Semprit susu bentuk ulat daun. Resep Semprit susu bentuk ulat daun yang dibuat oleh Zeti Dapur Ma2sero bisa jadi .
Resep Semprit susu bentuk ulat daun
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung maizena
- 80 ml susu kental manis
- 125 gr mentega / batter
- 1/2 sdt pasta pandan
- secukupnya cokocip
Langkah
-
Campur semua bahan aduk sampek adonan tercampur dan bisa di bentuk / di pulun
-
Bentuk ulat daun caranya bulatkan adonan kemudian plintir di sisir jadi panjang kasih cokocip atasnya buat kepala dan ekornya plintir agak lancip
-
Oven selama 30 menit pakek api sedang cenderung kecil sebelumnya oven sudah di panaskan dulu atau di sesuaikan sama oven masing2
-
Kalau mau di bentuk bunga dahlia kayak biasya kue semprit juga bisa tinggal masukkan piping bag kasi spluit lalu semprotkan.
Itulah Resep Semprit susu bentuk ulat daun, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Semprit susu bentuk ulat daun diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semprit susu bentuk ulat daun Oleh Zeti Dapur Ma2sero diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Semprit susu bentuk ulat daun Oleh Zeti Dapur Ma2sero dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/09/resep-semprit-susu-bentuk-ulat-daun.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.