Resep Sayur Bening Pepaya oleh Gita Maharani
Berikut ini resep cara membuat Sayur Bening Pepaya. Resep Sayur Bening Pepaya yang ditulis Gita Maharani bisa jadi .
Resep Sayur Bening Pepaya
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah pepaya mentah ukuran kecil
- 2 genggam daun kemangi
- 1 ikat bayam
- 2 siung bawang merah
- 1 ruas kunci
- garam
- gula
Langkah
Kupas pepaya dan bersihkan dr bijinya. cuci sebentar lalu iris tipis. Setelah itu, beri garam sekitar 2 sdt dan remas remas untuk menghilangkan getahnya.
Potong/petik bayam dan daun kemangi. Cuci bersih semua bahan termasuk pepaya yg sudah di remas2, dan bilas airnya.
Rebus air di panci untuk sayur. Masukkan bawang merah dan kunci. Setelah mendidih masukkan pepaya. Rebus hingga pepaya empuk.
Setelah empuk, masukkan bayam dan daun kemangi. Beri gula dan garam. Tes rasa. Kemudian jika bayam sudah matang tapi blm sampai berubah warna, segera matikan kompor agar warnanya tetap hijau menarik. ??
Demikianlah tadi Resep Sayur Bening Pepaya, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur Bening Pepaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Bening Pepaya - Gita Maharani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Bening Pepaya - Gita Maharani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/08/resep-sayur-bening-pepaya-gita-maharani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.