Resep Pesmol ikan kembung oleh Chrystie Puspita
Dibawah ini adalah resep Pesmol ikan kembung. Resep Pesmol ikan kembung yang ditulis Chrystie Puspita cukup untuk .
Resep Pesmol ikan kembung
Porsi:
Bahan-bahan
- 15 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 5 cm Kunyit saya pakai
- 3 cm Jahe
- 4 kemiri
- Asam jawa kira2 35gr direbus sampai mendidih pakai air 50ml
- 2 lembar daun salam
- 1 sereh dimemarkan
- 3 cm lengkuas dimemarkan
- 10 cabe rawit
- 3 ikan kembung
- 1 wortel potong korek api
- sesuai selera Garam
- 1 sdm gula
- 1 sdm kaldu saya pakai kaldu jamur Non Msg
- Air jeruk nipis
Langkah
Haluskan bawang merah 10 siung, bawang putih, kemiri, kunyit dan jahe yang 5 siung bawang merah cukup dimemarkan sedikit
Lumuri ikan dengan air jeruk nipis kira2 dari 2 jeruk tambahkan garam dan kaldu jamur secukupnya diamkan 30 menit
Goreng ikan sampai kering kecoklatan dan tiriskan
Tumis bumbu halus, sereh, salam, lengkuas sampai harum tambahkan 150ml air dan wortel serta cabe rawit. Masak sebentar sampai air berkurang lalu tambahkan air asam, garam, gula dan kaldu jamur, lalu masukan ikan yang sudah digoreng. Masak kira2 5 menit. Angkat dan siap disantap
Itulah Resep Pesmol ikan kembung, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pesmol ikan kembung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pesmol ikan kembung Dari Chrystie Puspita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pesmol ikan kembung Dari Chrystie Puspita dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/08/resep-pesmol-ikan-kembung-dari-chrystie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.