Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz Oleh mbaiyya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz Oleh mbaiyya
  • Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz oleh mbaiyya

    Berikut ini adalah resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz. Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz yang dibuat oleh mbaiyya bisa menjadi .



    resep lengkap untuk Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz


    Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 butir telur
    2. 200 gr gula pasir (aku 125 gr)
    3. 125 gr gula palem (aku 100gr)
    4. 115 ml minyak goreng
    5. 1 1/2 sdt vanila bubuk (aku pake pasta susu)
    6. 100 gr coklat blok atau dark cooking chocolate (DCC), cincang dan lelehkan
    7. 200 gr terigu protein sedang
    8. 25 gr coklat bubuk
    9. 1/2 sdt baking powder (skip)
    10. 3/4 sdt soda kue (skip)
    11. choco chips secukupnya (aku 1 sachet 45gr)

    Langkah

    1. Panaskan oven 190C. Alasi loyang 22x22 cm (aku pake 20x20 jadinya ketinggian) dgn kertas roti, sisihkan.

    2. Kocok telur, gula pasir, dan gula palem dgn mixer speed rendah hingga gula larut sekitar 2-3 menit. Gerakkan mikser bolak-balik, jgn searah supaya adonan tidak mengembang seperti cake atau bolu.

    3. Campur dan ayak tepung terigu, coklat bubuk, vanila powder/pasta susu dan baking powder+soda kue (jika pakai). Masukkan ke adonan sedikit2 sambil aduk rata dgn mikser speed rendah (biar ga overmix pake spatula aja ya).

    4. Masukkan coklat DCC leleh (sisakan 2 sdm utk topping) dan chocochips, aduk rata dgn spatula. Masukkan minyak, aduk rata lagi.

    5. Tuangkan ke loyang. Buat motif aliran sungai dengan sisa DCC leleh tadi. Taburi dengan sisa choco chips

    6. Panggang di rak atas selama 25 menit untuk mendapatkan shiny crust yang cantik. Setelah 25 menit, segera pindahkan ke rak bawah dan turunkan suhu menjadi 150C. Panggang lagi selama 20-25 menit. Angkat dan dinginkan

    7. Jangan overbake, brownies akan menjadi kering dan bagian dalamnya tidak lagi chewy.

    8. Ketika baru dikeluarkan brownies terlihat gendut dan mengembang tapi akan menyusut turun dan menjadi rata/flat setelah dingin.

    9. Semoga bermanfaat.




    Demikianlah tadi Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz Oleh mbaiyya diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Triple Choco Brownies Sungai Chocolatozzz Oleh mbaiyya dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/07/resep-triple-choco-brownies-sungai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.