Resep Bandeng Asam Kuah Kuning oleh Anis_Jingga
Berikut ini resep cara membuat Bandeng Asam Kuah Kuning. Resep Bandeng Asam Kuah Kuning yang dibuat oleh Anis_Jingga dapat disajikan 4 porsi.
Resep Bandeng Asam Kuah Kuning
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor ikan bandeng ukuran besar
- 5 buah blimbing wuluh
- 2 buah tomat hijau,10 cabe rawit diutuhin
- 2 batang serai geprek
- Daun salam,daun jeruk purut
- Bumbu halus
- 8 bamer
- 7 baput
- 3 biji kemiri
- 1 sdm ketumbar bubuk
- 3 ruas kunyit bakar
- 1 ruas jahe
- 1 ruas laos
- Bumbu tambahan: gula,garam,penyedap rasa
Langkah
-
Bersihkan bandeng,cuci lalu potong jadi 6 bagian Rendam dalam perasan air jeruk nipis diamkan selama 2 menit
-
Haluska bumbu Iris blimbing wuluh memanjang Siapkan wajan beri minyak goreng lalu tumis bumbu masukkan daun salam,daun jeruk dan serai Masak sampai harum
-
Beri air secukupnya,masukkan ikan bandeng nya sampai tenggelam dan tggu hingga mendidih Lalu masukkan gula,garam,penyedap rasa Koreksi rasa Masukkan blimbing wuluhnya Tggu sampai ikan matang dan rasa sudah pas
-
Terakhir masukkan cabe rawitnya Dan angkat Masakan siap dihidangkan
Demikianlah tadi Resep Bandeng Asam Kuah Kuning, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bandeng Asam Kuah Kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bandeng Asam Kuah Kuning - Anis_Jingga diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bandeng Asam Kuah Kuning - Anis_Jingga dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/07/resep-bandeng-asam-kuah-kuning.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.