Resep Ayam Sambal matah oleh kurniawantedd
Inilah cara memasak Ayam Sambal matah. Resep Ayam Sambal matah yang ditulis kurniawantedd dapat disajikan .
Resep Ayam Sambal matah
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr Ayam dada
- 1 batang sereh
- 3 cabe rawit
- 2 bawang merah
- 1 lembar daun jeruk
- 5 gr terasi
- 50 ml minyak kedelai
- garam
- gula
- chicken powder
- 2 pcs emping
- nasi putih
Langkah
-
rebus ayam hingga matang lalu suir , dan setelah itu iris kecil/tipis cabe rawit,sereh,daun jeruk,bawang merah lalu bakar terasi setelah dibakar haluskan terasi dan campur dengan ayam dan bahan yang diris tadi setelah itu masukan minyak dan beri rasa dengan garam , gula ,chicken powder secukup nya . lalu sajikan dengan emping .... selamat mencoba .
Demikianlah tadi Resep Ayam Sambal matah, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam Sambal matah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Sambal matah - kurniawantedd diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Sambal matah - kurniawantedd dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/07/resep-ayam-sambal-matah-kurniawantedd.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.