Resep Nasi Curry + Chicken Katsu oleh naya neko
Inilah resep masakan Nasi Curry + Chicken Katsu. Resep Nasi Curry + Chicken Katsu yang dishare oleh naya neko bisa disajikan 5 porsi.
Resep Nasi Curry + Chicken Katsu
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 2 buah Wortel rebus, potong kecil
- 2 buah Kentang rebus potong kecil
- 1/4 kg Ayam rebus potong fillet, sisanya potong-potong kecil
- Bahan Katsu :
- 1 butir Telor
- Tepung Roti
- Minyak Goreng
- Bumbu Curry :
- 3 siung Bawang Putih
- 10 butir Lada Hitam
- 1 buah Kemiri
- 1/2 Blok Curry Golden blok
- Minyak Wijen
- Secukupnya Gula dan Garam
- Bumbu Katsu:
- 5 butir Lada Hitam
- secukupnya Garam
Langkah
-
Membuat Chicken Katsu :
-
Kocok telur dan tambahkan lada hitam dan garam
-
Masukkan ayam fillet kedalam kocokan telur, lalu baluri dengan tepung roti
-
Goreng hingga kecokelatan, angkat. Pisahkan
-
Cara membuat Curry :
-
Panaskan minyak dan tumis bumbu bawang putih, lada hitam dan garam yang telah dihaluskan
-
Masukkan potongan ayam rebus kecil-kecil
-
Tambahkan wortel dan kentang rebus, aduk rata
-
Tuang air panas, setelah mendidih masukkan 1/2 curry blok, tambahkan minyak wijen, serta gula
-
Sajikan curry bersama Nasi dan Chicken Katsu. Selamat mencoba ??
Demikianlah tadi Resep Nasi Curry + Chicken Katsu, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Nasi Curry + Chicken Katsu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Curry + Chicken Katsu Dari naya neko diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Curry + Chicken Katsu Dari naya neko dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/06/resep-nasi-curry-chicken-katsu-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.