Resep Nasi Tim kecap jahe - Bunda Revan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Tim kecap jahe - Bunda Revan
  • Resep Nasi Tim kecap jahe oleh Bunda Revan

    Berikut ini resep Nasi Tim kecap jahe. Resep Nasi Tim kecap jahe yang dibuat oleh Bunda Revan bisa menjadi .



    cara membuat Nasi Tim kecap jahe


    Resep Nasi Tim kecap jahe


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 centong nasi putih
    2. 1 buah ati ayam
    3. 1 iris daging ukuran untuk rendang
    4. 1 siung bawang putih
    5. 1 cm jahe
    6. 1 sdm kecap manis
    7. 1/2 sdt minyak wijen
    8. 1/2 sdt olive oil
    9. 1/2 sdt kecap asin
    10. 1/2 sdt saus tiram

    Langkah

    1. Tumis bawang putih dan jahe yg dicincang halus dgn olive oil dan minyak wijen hingga harum, lalu tambahkan air, saus tiram, kecap asin dan kecap manis.

    2. Masukan daging dan ati yg sudah dpotong2 kecil, masak hingga bumbu meresap namun masih menyisakan sedikit kuahnya. Ohya disini saya memakai daging rendang yg sudah dicuci dgn air panas dan ati yg sudah diungkep. Jd ga perlu wkt lama untuk memasaknya

    3. Tata daging kecap kedalam mangkuk tahan panas dibagian dasar mangkuk, dan ttup dengan nasi padatkan, tambahkan sedikit air kaldu / air biasa. Kukus selama 15 menit.




    Demikianlah Resep Nasi Tim kecap jahe, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Nasi Tim kecap jahe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Tim kecap jahe - Bunda Revan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi Tim kecap jahe - Bunda Revan dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/05/resep-nasi-tim-kecap-jahe-bunda-revan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.