Resep Bolu kukus ubi ungu oleh Siti Musliha
Inilah cara memasak Bolu kukus ubi ungu. Resep Bolu kukus ubi ungu yang ditulis Siti Musliha cukup untuk 20 ptng.
Resep Bolu kukus ubi ungu
Porsi: 20 ptng
Bahan-bahan
- 1 gls pure ubi ungu(kukus lalu haluskan)
- 3 btr telur
- 1 gls gula pasir
- 1 sdt sp
- 1 gls terigu
- 10 sdm santan kental
- 100 gr margarine (lelehkan)
- Topping:
- Selai blueberry, coklat diparut, keju diparut
Langkah
-
Kocok telur, gula dan sp sampai putih, setelah itu masukan pure ubi.
-
Masukkan terigu dan santan bergantian. Matikan mixer masukkan margarin aduk perlahan.
-
Tuang dlm loyang yg sudah dioles margarine /minyak, kukus dlm panci yg sudah lebih dulu dipanaskan selama 30menit.
-
Setelah dingin keluarkan dari loyang dan beri topping sesuai selera. Kalau saya pake selai blueberry dan diparutin coklat keju.
Itulah tadi Resep Bolu kukus ubi ungu, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu kukus ubi ungu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu kukus ubi ungu Dari Siti Musliha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu kukus ubi ungu Dari Siti Musliha dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2018/04/resep-bolu-kukus-ubi-ungu-dari-siti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.