Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu By Indra Santoso

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu By Indra Santoso
  • Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu oleh Indra Santoso

    Berikut ini cara memasak Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu. Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu yang ditulis Indra Santoso bisa menjadi 5 porsi.



    gambar untuk cara membuat Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu


    Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. Sate ikan:
    2. 500 gr ikan tuna fillet
    3. 5 sendok mkn kecap asin
    4. 5 sendok mkn kecap manis
    5. 2 sendok makan margarin
    6. 1 buah jeruk nipis ambil airnya
    7. bahan sambal dabu2:
    8. 3 siung bawang merah
    9. 5 buah cabe rawit
    10. 3 buah cabe keriting
    11. 1 buah tomat
    12. 1 ikat daun kemangi
    13. 1 buah jeruk lemo
    14. 3 sendok makan minyak goreng
    15. sop kepala ikan:
    16. 1 kepala ikan sisa dari tuna fillet
    17. 3 buah belimbing buluh
    18. 3 siung bawang merah
    19. 3 siung bawang putih
    20. 1/4 ruas jahe di grepek
    21. 5 lembar daun kemangi
    22. 1 buah tomat
    23. secukupnya minyak goreng

    Langkah

    60 menit
    1. Pertama cuci bersihkan ikan lalu fillet pisah kan antara daging ikan dari tulang Dan kepala ikan ingat kepala n tulang ikan jangan dibuang krna nanti akan di buat sup

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Potong ikan sesuai selera lalu tusuk dengan tusukan sate hingga hAbis...campur kecap asin, kecap manis dan jeruk nipis balurkan di sate lalu panggang sambil di oleskan margarin... panggang sate hingga matang...setelah matang sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. iris bawang merah dan bawNg putih lalu goreng dan sisihkan siap kan air kurang 800cc masukan sereh, jahe tunggu hingga mendidih setelah mendidih masukan kepala ikan beginning wuluh, tambahkan garam,merica,penyedap,gula lalu masukan potongan tomat Dan daun kemangi...dan bawang goreng .. JD dech supnya (sya tidak pakai bumbu halus karena biar kuah dari sup bening alternative sya ganti bawang goreng)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. terakahir kita siapkan sambel dabu-dabunya iris semua bahan, tomat,cabe,bawang merah, daun kemangi taruh dimangkok lalu siram dengan minyak panas bekas menggoreng bawang tadi tambahkan garam,penyedap Dan perasan jeruk limo....siap dihidangkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu By Indra Santoso diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Sop kepala Ikan dan sate Ikan dengan sambal dabu-dabu By Indra Santoso dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/12/resep-sop-kepala-ikan-dan-sate-ikan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.