Resep Semprit Mawar Susu oleh Arvina Harahap
Berikut ini adalah resep masakan Semprit Mawar Susu. Resep Semprit Mawar Susu yang dibuat oleh Arvina Harahap dapat disajikan .
Resep Semprit Mawar Susu
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 g tepung maizena
- 80 ml skm putih
- 125 g mentega(aq campur margarin)
- secukupnya chocochips
Langkah
-
Olesi loyang dengan margarin.sisihkan.
-
Campur skm dengan mentega,aduk hingga tercampur rata.
-
Masukkan tepung maizena,uleni hingga kalis.
-
Bentuk adonan dengan spuit bentuk mawar di atas loyang.beri chocochips diatasnya.
-
Panggang kurang lebih 30 menit atau hingga mengeras dalam suhu 150' C.(aq pke otang,jd ilmu kira2 aj..sering2 di cek y..????)
-
Angkat dan dinginkan.setelah dingin simpan dalam wadah kedap udara.
Demikianlah tadi Resep Semprit Mawar Susu, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Semprit Mawar Susu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semprit Mawar Susu By Arvina Harahap diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Semprit Mawar Susu By Arvina Harahap dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/12/resep-semprit-mawar-susu-by-arvina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.