Resep Pangsit Ayam Udang oleh Gita
Berikut ini adalah resep Pangsit Ayam Udang. Resep Pangsit Ayam Udang yang dishare oleh Gita bisa menjadi .
Resep Pangsit Ayam Udang
Porsi:
Bahan-bahan
- 80 gr ayam cincang
- 5 pcs udang (dicincang halus)
- 1 sdt tepung tapioka
- kulit pangsit (beli jadi di supermarket/pasar)
- sedikit merica
- 1/2 sdt garam
- 2 siung bawang putih (haluskan)
- 1 telur ayam kampung (bisa telur ayam negri)
- 1 sdm daun bawang (diiris halus)
- 1/4 sdt penyedap (sy pakai totole)
- 1 porsi Kuah pangsit :
- 3 siung bawang putih (iris tipis)
- 2 siung bawang merah (iris tipis
- 1 sdm daun bawang (iris)
- 350 ml air / air kaldu
- 1 batang wortel (sy pakai baby wortel) utk wortel biasa,sesuaika
Cara Membuat
-
Campurkan semua bahan, kecuali telur. Kocok telur dan masukan 1/2 bagian saja dalam adonan. Sisanya akan dipakai sebagai 'lem'
-
Siapkan kulit pangsit letakan adonan (takaran sy 1 sdt).Bentuk menjadi pangsit (cara membentuknya sy cari di y*utub*). Untuk pangsit yg akan digoreng hanya saya bentuk segitiga saja.
-
Setelah semua siap, untuk pangsit goreng panaskan wajan dengan minyak yg banyak sampai pangsit terendam, goreng sampai warna keemasan. Kalo versi saya agak kelamaan jd jd coklat banget.
-
Untuk pangsit kuah, tumis bawang merah+putih, masukan air +/- 350ml atau juga kaldu. Karna lg gak ada stok kaldu jd sy pakai air saja. Tambahkan potongan wortel. Setelah mendidih masukan pangsit. Tambahkan garam+merica+daun bawang. Masak kurang lebih 7-10 menit sampai terlihat kulit pangsit jadi agak lembek.
Itulah Resep Pangsit Ayam Udang, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pangsit Ayam Udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pangsit Ayam Udang Dari Gita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pangsit Ayam Udang Dari Gita dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/12/resep-pangsit-ayam-udang-dari-gita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.