Resep Nasi Goreng Rendang Pedas - rien m

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Goreng Rendang Pedas - rien m
  • Resep Nasi Goreng Rendang Pedas oleh rien m

    Berikut ini adalah resep cara membuat Nasi Goreng Rendang Pedas. Resep Nasi Goreng Rendang Pedas yang dibuat oleh rien m cukup untuk 2 porsi.



    resep Nasi Goreng Rendang Pedas


    Resep Nasi Goreng Rendang Pedas


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 6 sdk nasi Nasi Putih
    2. 2 butir Telur Ayam
    3. 4 siung Bawang Merah
    4. 2 siung Bawang Putih
    5. 2 sdm Udang Kecepe
    6. 4 biji Cabe Merah
    7. 1 batang Daun Seledri
    8. 1 batang Daun Bawang
    9. 2 batang Sawi
    10. 2 sdm Cabe Giling
    11. Secukupnya Bumbu & Daging Rendang
    12. Secukupnya Kecap Manis
    13. Secukupnya Garam

    Langkah

    1. Goreng telur mata sapi,sisihkan

    2. Aduk-aduk nasi dan garam,diamkan agar garam meresap

    3. Untuk bumbu halus : Blender bawang merah,bawang putih & udang kecepe

    4. Iris-iris cabe merah,daun seledri,daun bawang & sawi

    5. Panaskan minyak,masukkan bumbu halus. Aduk-aduk sampai keluar aromanya,tambahkan cabe giling,bumbu & daging rendang. Aduk-aduk.

    6. Masukkan irisan cabe merah,daun seledri,daun bawang & sawi.

    7. Masukkan nasi,tambahkan kecap,aduk-aduk sampai meresap dan tercampur. Sajikan. Tambahkan telur mata sapi,tomat & kerupuk. Nasi goreng rendang pedas siap disantap.




    Itulah Resep Nasi Goreng Rendang Pedas, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Rendang Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Rendang Pedas - rien m diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Rendang Pedas - rien m dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/11/resep-nasi-goreng-rendang-pedas-rien-m.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.