Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis oleh Pratiwie Sn
Inilah resep cara membuat Capcai campur2 sayur + cumi + sosis. Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis yang dishare oleh Pratiwie Sn bisa menjadi .
Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 siung bawang merah (di iris2)
- 1 siung bawang putih (iris juga)
- daun bawang potong kasar
- daun seledri secukupny
- 1 bongkol brokoli
- 1 buah wortel (potong sebesar korek api/sesuai selera)
- 2 bungkus sosis siap makan dipotong2 (sy pakai sosis so nice)
- gula,garam secukupny
- 1 sendok mkn saori saus tiram
- 1 sendok mkn tepung maizena yg sudah dilarutkan
- 4 ekor cumi yg sudah dibersihkan dipotong sesuai selera
- margarin utk menumis
Langkah
-
Tumis bawang merah dan bawang putih,, beri garam,gula dan saus tiram
-
Lalu masukkan wortel sosis, d tunggu 1/2 msk lalu masukkan brokoli dikasih air,,
-
Lalu masukkn cumi, jgn terlalu lama nnt cumi alot, dan masukkan maizena yg sudah dilarutkn.. aduk sebentar,, angkat
-
Jgn lp ditaburi bawang goreng dan daun seledri.. selamat menikmati
Demikianlah tadi Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis Dari Pratiwie Sn diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Capcai campur2 sayur + cumi + sosis Dari Pratiwie Sn dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/11/resep-capcai-campur2-sayur-cumi-sosis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.