Resep Ikan bakar baronang saus asam manis oleh Nirmalasari_Udhink
Dibawah ini adalah resep Ikan bakar baronang saus asam manis. Resep Ikan bakar baronang saus asam manis yang dibuat oleh Nirmalasari_Udhink bisa disajikan 2 porsi.
Resep Ikan bakar baronang saus asam manis
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram / 1 ekor ikan baronang
- secukupnya minyak untuk mengoles ikan
- 4 siung bawang merah irisbtipis
- 3 siung bawang putih iris tipis
- 1/4 bawang bombay iris tipis
- 2 buah tomat iris
- secukupnya kecap manis
- secukupnya saus sambal
- secukupnya saus tomat
- 1/2 sdt gula
- secukupnya atau 1/2 gelas air
- secukupnya masako/royco/penyedap
Langkah
Olesi ikan dengan minyak goreng secukupnya.lalu bakar
Setelah ikan sudah mulai tercium harum atau sudah masak..angkat...
Tumis bawang merah..bawang putih bawang bombay dengan tomat...setelah mulai layu...masukkan air...tambahkan saus tomat..saus sambal..kecap manis..gula...penyedap rasa...tumis sampai mengental lalu siram di ikan bakar...
Ikan bakar siap dihidangkan..silahkan dicoba
Demikianlah Resep Ikan bakar baronang saus asam manis, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ikan bakar baronang saus asam manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan bakar baronang saus asam manis Karya Nirmalasari_Udhink diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan bakar baronang saus asam manis Karya Nirmalasari_Udhink dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/10/resep-ikan-bakar-baronang-saus-asam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.