Resep Dendeng Balado Kiriman dari Irena Ananda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Dendeng Balado Kiriman dari Irena Ananda
  • Resep Dendeng Balado oleh Irena Ananda

    Dibawah ini adalah resep masakan Dendeng Balado. Resep Dendeng Balado yang ditulis Irena Ananda bisa jadi 3 -4 porsi.



    resep Dendeng Balado


    Resep Dendeng Balado


    Porsi: 3 -4 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bumbu Daging
    2. 500 gr daging sapi
    3. 1 ruas jahe
    4. 1/2 ruas lengkuas
    5. 5 siung bawang merah
    6. 3 siung bawang putih
    7. 1 batang serai
    8. 2 helai daun salam
    9. 1 helai daun jeruk
    10. Bumbu Lado Merah
    11. Segenggam cabai merah keriting (+- 1 ons)
    12. 3 biji asam jawa
    13. Secukupnya garam, kaldu bubuk
    14. 5 siung bawang merah

    Langkah

    1. Haluskan seluruh bumbu daging (kecuali daging, daun salam, daun jeruk dan batang serai)

    2. Rebus daging dengan air secukupnya dan bumbu halus hingga daging empuk (jika menggunakan presto +- 20 menit). Sisihkan

    3. Iris daging dengan ketebalan +- 1 - 1,5 cm (atau sesuai selera)

    4. Goreng daging hingga agak kering dan tumbuk agar agak pipih. Lakukan berulang sampai daging habis. Sisihkan.

    5. Haluskan cabai dan bawang merah dengan ulekan tradisional (cobek)

    6. Panaskan minyak dalam wajan (agak banyak minyaknya yaa)

    7. Tumis bawang dan cabai sampai wangi (tapi pastikan jangan kering). Lalu tambahkan asam jawa dan sedikit air, aduk aduk sebentar.

    8. Masukan daging, aduk sebentar, angkat dan sajikan.




    Itulah Resep Dendeng Balado, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Dendeng Balado diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dendeng Balado Kiriman dari Irena Ananda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Dendeng Balado Kiriman dari Irena Ananda dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/10/resep-dendeng-balado-kiriman-dari-irena.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.