Resep Seblak Campur oleh Nabiilah Haniifah Ferani
Dibawah ini adalah cara memasak Seblak Campur. Resep Seblak Campur yang dibuat oleh Nabiilah Haniifah Ferani bisa disajikan 2/3 porsi.
Resep Seblak Campur
Porsi: 2/3 porsi
Bahan-bahan
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 1 ruas jari kencur
- 1 batang daun bawang
- 1 batang seledri
- 3 biji cabai merah (optional)
- 3 biji cabai gila/jablay (optional)
- 1 biji kemiri
- secukupnya gula, garam, dan royco (royco optional)
- 1 gelas belimbing air
- 1 gelas belimbing makaroni
- 1/2 gelas belimbing kerupuk pelangi
- 1 pcs mie kuning curah/indomie
- 1 biji sosis
- 1 butir telur
- secukupnya sayur (kol, sawi dll sesuai selera)
- secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Rebus makaroni, kerupuk, mie dan sayur sampai setengah matang/ sedikit lunak. Tiriskan, beri minyak goreng agar tidak lengket
-
Haluskan bawang merah, putih, kencur, cabai, kemiri, beri garam secukupnya.
-
Tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai wangi
-
Tuangkan air lalu tambah kan gula (dirasa dahulu jika garam kurang tambah garam, jika mau tambah royco agar terasa gurih), masak dengan api besar.
-
Masukan telur, lalu aduk agar telur tercampur.
-
Masukan kerupuk pelangi, makaroni, mie, sayur dan sosis, aduk agar tercampur.
-
Tunggu hingga sosis dan sayur matang.
-
Sajikan.
Demikianlah tadi Resep Seblak Campur, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Seblak Campur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Campur Kiriman dari Nabiilah Haniifah Ferani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak Campur Kiriman dari Nabiilah Haniifah Ferani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/09/resep-seblak-campur-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.