Resep Puding Lumut oleh Zuraida Novianti
Dibawah ini adalah resep Puding Lumut. Resep Puding Lumut yang ditulis Zuraida Novianti bisa menjadi 1 loyang.
Resep Puding Lumut
Porsi: 1 loyang
Bahan-bahan
- 2 bungkus agar-agar plain
- 350 gr gula pasir (bisa dikurangi ya kalo kemanisan)
- 250 ml santan kental
- 1200 ml air
- 200 ml jus pandan dari 20 lembar daun pandan yang sudah diblender dengan air dan disaring
- 3 butir telur kocok lepas
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt pasta vanilla
Langkah
-
Campur semua bahan beserta kocokan telur lalu saring supaya rata dan tidak bergerindil. Masak sampai mendidih dengan api sedang, tunggu sampai terbentuk lumut.
-
Tuang dalam cetakan/cup. Tunggu sampai suhu ruang
Itulah tadi Resep Puding Lumut, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Lumut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Lumut By Zuraida Novianti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Lumut By Zuraida Novianti dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/09/resep-puding-lumut-by-zuraida-novianti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.