Resep Cilok Kuah Seblak oleh Riena Wati
Berikut ini adalah resep cara membuat Cilok Kuah Seblak. Resep Cilok Kuah Seblak yang ditulis Riena Wati dapat disajikan .
Resep Cilok Kuah Seblak
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Adonan :
- 10 sdm tepung tapioka
- 5 sdm tepung terigu
- 2 siung bawang putih haluskan
- 1 batang daun bawang
- secukupnya garam dan penyedap
- secukupnya air panas untuk adonan
- Bumbu kuah seblak :
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- secukupnya lada
- 4 cm kencur
- sesuai selera cabe rawit tergantung level
- Secukupnya penyedap dan garam
Langkah
Pertama masak air sedikit saja untuk adonan
Campur bahan adonan cilok,tuang air sedikit demi sedikit hingga adonan Kalis bisa dibentuk bulat2 dan tidak lengket.
Sambil bentuk adonan menjadi bulat2 masak air dipanci untuk merebus cilok,tanda cilok yg sudah matang ia akan mengambang di atas seperti di foto.
Setelah cilok semua matang sisihkan terlebih dahulu,skrg kita buat bumbu kuah seblaknya.
Haluskan dgn cara mengulek bumbu kuah seblaknya.
Tumis bumbu terlebih dahulu hingga harus lalu angkat wajan dan panaskan rebusan air cilok tadi.
Air rebusan cilok tadi jgn dibuang yah moms,bisa kita gunakan untuk kuah seblaknya dan bumbu halus kita campurkan dgn kuah ciloknya..
Masukan penyedap dan garam,jangan lupa tes rasa. Jika sudah mendidih dan mengambang itu tanda kematangan..
NB: untuk isian bisa disesuaikan menurut selera yah moms,saya beri mie kuning untuk isian krna request suami.. Selamat mencoba ??
Itulah Resep Cilok Kuah Seblak, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cilok Kuah Seblak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok Kuah Seblak Dari Riena Wati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cilok Kuah Seblak Dari Riena Wati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/09/resep-cilok-kuah-seblak-dari-riena-wati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.