Resep Sop tahu pentol oleh Anah ( Mamanya Kiky )
Dibawah ini adalah resep cara membuat Sop tahu pentol. Resep Sop tahu pentol yang ditulis Anah ( Mamanya Kiky ) dapat disajikan .
Resep Sop tahu pentol
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 buah pentol
- 1/4 ceker ayam
- 1 buah tahu putih
- bawang goreng
- bawang putih goreng
- lada bubuk
- kaldu bubuk
- 4 bamer (iris tipis)
- 2 baput (geprek,cincang halus)
- 2 buah wortel
- 1 ikat sawi
- 2 sdm kecap asin
Langkah
-
Rebus dahulu ceker kurang lebih 10 menit,buang airnya. rebus lagi dg air yg baru.
-
Tumis bawang yg sudah d iris iris smpe agak layu,masukkan kedalam panci rebusan td,tmbahkan kaldu bubuk,kecap asin,. Potong tahu kotak kotak,masukkan.,masukkan pentol,wortel
-
Tunggu smpe agak layu,masukkan sawi. cicipi rasa. taburi dg bawang goreng,angkat sajikan :)
-
Selamat mencoba.
Demikianlah Resep Sop tahu pentol, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sop tahu pentol diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop tahu pentol Oleh Anah ( Mamanya Kiky ) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop tahu pentol Oleh Anah ( Mamanya Kiky ) dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/08/resep-sop-tahu-pentol-oleh-anah-mamanya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.