Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu oleh Rie
Inilah resep cara membuat Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu. Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu yang dishare oleh Rie cukup untuk .
Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 butir telur
- 4 sdm tepung terigu
- 2 sdm gula pasir
- 2 sdm mentega, dicairkan
- Sejumput soda kue, jangan kebanyakan ya, nanti pahit
- Sejumput vanilla bubuk, optional
- optional SKM+air,
Langkah
Campur telur dan gula pasir, kocok hingga larut dan mengembang.
Masukkan tepung terigu, mentega cair, dan SKM (jika pakai)
Tambahkan soda kue dan vanilla bubuk.
Aduk rata, adonan kental seperti pasta.
Panaskan teflon. Tuang adonan ke teflon, ga perlu kasih mentega atau minyak ya di teflonnya. Sesuaikan adonan yang dituang dengan ukuran pancake yang diinginkan. Saya bikin versi mini, jadi hanya 1 sdm.
Jika pakai SKM, pancake akan berpori, balik dan masak sisi sebelahnya.
Jangan ditekan-tekan ya, nanti bantat.
Tunggu sampai sisi sebelah matang dan kecoklatan.
Angkat dan sajikan. Lebih nikmat dengan taburan gula halus, sirup maple, atau es krim ??
Itulah Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu Kiriman dari Rie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pancake Sederhana Dengan dan Tanpa Susu Kiriman dari Rie dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/08/resep-pancake-sederhana-dengan-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.